PT Samick Indonesia memberikan hibah 3 piano untuk Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia (FIB UI). Penandatanganan berita acara serah terima piano dilaksanakan di Kampus UI Depok pada Selasa 19 November 2024 antara Dekan FIB UI Dr. Bondan Kanumoyoso, S.S., M.Hum. dan Presiden Direktur PT Samick Indonesia Mr. Kim Joon Hyeong. Dalam acara ini, turut...Read More